Jumat, 28 Mei 2010

GratisZ-Flash™: Mengenal Area Kerja Flash

Macromedia Flash adalah sebuah program animasi yang telah banyak digunakan oleh para desainer untuk menghasilkan desain yang profesional. Di antara program-program animasi, program Macromedia Flash merupakan program yang paling fleksibel untuk keperluan pembuatan animasi, baik animasi interaktif maupun non-interaktif. Program macromedia flash sangat bermanfaat bagi para seniman desain untuk menuangkan ide-idenya ke dalam sebuah animasi gerak atau visual.


Macromedia flash bisasanya digunakan untuk membuat animasi web yang akan ditampilkan dalam sebuah situs internet, pembuatan animasi-animasi film, juga untuk animasi sebuah iklan, dan lain-lain.


Pada umumnya terdapat 6 bagian antara lain:
  1. Menu Bar
  2. Tool Box
  3. Timeline
  4. Stage
  5. Properties
  6. Panel
Lebih jelasnya klik dan tahan pada salah satu gambar yang menonjol:

1 komentar:

berita heboh mengatakan...

blognya mantab nih

Posting Komentar